Mesin Bola Sabun: Proyek Terbaik untuk Bermain Bersama Anak-anak

Apa kabar rekan tronika semua? Mohon maaf sebelumnya blog ini sepi dari artikel menarik dan kreatif seputar barang-barang bekas yang ada di rumah. Nah saat ini saya kehabisan ide nih buat nulis artikel, akhirnya saya menemukan postingan rekan Jayefuu yaitu membuat mesin peniup balon

Kreasi ini sangat cocok untuk bermain bersama buah hati anda di pagi maupun sore hari akhir pekan di pekarangan rumah, hmmmm sepertinya asyik sekali bukan.?!

Mesin peniup balon ini akan menghasilkan ratusan atau ribuan gelembung sabun dan sekali putar, tentu saja sangat menghemat tenaga dan tidak capek bila anda harus meniup bola sabun air secara manual. Keunggulan lainnya mesin sabun ini bisa dibongkar dan digunakan kembali.

Terbuat dari bahan-bahan seadanya bekas perlatan di rumah yang mungkin saja terbuan, bahan-bahannya apa saja:

  • Kipas blower bekas kipas processor laptop 12V akan lebih bagus
  • tempat baterai AA/AAA isi 2
  • Plastik mika bulat dengan lubang-lubang kecil yang berisi air sabun
  • Kotak plastik untuk tempat air sabun
  • Pelengkapnya
  • Air sabun
  • Battery AA/AAA 2 buah

Tak lengkap rasanya bila belum melihat rentetan gelembungnya yang unik. Tak heran anak-anak akan menyenanginya.

Baca Juga  Cara Merangkai Pengkabelan Dual Modul Volt-Ampere Meter Digital

GRATIS UPDATE TERBARU ARTIKEL CARA/TIPS/HOW TO/DIY TERBARU, Masukkan email Anda:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.