Perhatikan 5 Hal Ini! Setelah itu Pilih yang Terbaik Mac atau PC?

Caratekno.com – Saat membeli komputer baru untuk tugas kantor atau tugas belajar sekolah sebagai konsumen baru pasti dihadapkan dengan pilihan 2 produsen operasi sistem raksasa Mac atau PC Windows.

Mana yang terbaik?

Nah, artikel ini sedikit mengupas kelebihan dan kekurangannya menurut versi computerhowtoguide.com dengan sedikit tambahan dari saya dengan bahasa yang mudah.

image credit: registercents.com

Apa saja yang perlu dibredel ulasan sederhana kali ini? Antara lain yang harus konsumen pertimbangkan adalah hal Kustom perangkat, Kompatible semua perangkat yang akan Anda pergunakan nantinya apakah bisa support untuk Mac atau PC, Program Aplikasi, masalah kemanan, dan diujung artikel akan saya berikan kesimpulan.

Kustomisasi perangkat komputer

Saat membeli komputer beberapa konsumen melihat spesifikasi hanya berdasarkan merek terkenal dan modelnya saja. Padahal ini cara yang salah padahal mereke terkenal yang sudah siap pakai biasanya sistem paket built up yang sulit untuk di kustom sesuai selera setelah membelinya.

Istilah komputer pabrikan ini biasa dikenal dengan built up. Kenapa anda harus mempertimbakan membeli komputer yang harus bisa di kustom?

Alasannya, bisa jadi suatu saat anda ingine mengganti atau menampah piranti kerasnya menjadi lebih bagus. Untuk pilihan customize ini jagonya adalah PC, Anda bisa meng-kustom sesuai selera. Nah bagaiman dengan Mac?

Mac biasanya lebih sering kustom di piranti lunaknya.

Kompatibel

Secara umum lebih banyak software, akesoris dan perangkat keras komputer kompatibel dengan PC ketimbang Mac. Sebab para pengembang software lebih cenderung mudah membuatnya untuk PC biasanya juga lebih komplek aplikasinya, mudah dibuat, dan interakasi bagus.

Bahkan software lama masih bisa berjalan pada sistem operasi PC terbaru sebelum benar-benar aplikasi yang sudah update support untuk OS baru. Jika Mac aplikasi memang disediakan khusus oleh pengembangnya sendiri kebanyakan dan terbatas harga juga lumayan mahal.

Baca Juga  Tips Sederhana Mengganti dan Membeli Battery Laptop

Semisal aplikasi Power Mac G5 tidak bisa berjalan pada OS Snow Leopard, tentu ini tidak nyaman bagi pengguna yang memiliki dana tebatas. Lagi-lagi PC sebagai pilihannya.

Tapi, jika Anda lebih suka dengan tampilan operasi sistem baru dan hardware baru maka pilihan tepat memilih Mac.

Pengembangan software

Sudah menjadi rahasia umum jika sukses besar perusahaan Apple dimotori oleh Steve Jobs menjadi perusahaan berteknologi tinggi dibidang komputer paling inovatif.

Pengguna Mac secara alami menyukai teknologi ini tanpa paksaan bahkan seperti ketagihan selalu update menunggu versi terbarunya meski ditebus dengan harga mahal.

Seperti halnya iPod, iPhone dan iPad merupakan pelopor gadget terkeren di muka bumi.

Lain hal untuk pengguna PC banyak pilihan menggunakan aplikasi freeware dan program open source.

Keamanan

Pemakai Mac tidak perlu ambil pusing terhadap serangan virus dan malware seperti pemakai PC, sebab Mac memang bisa dibilang kebal terhadap serangan hacker bahkan tanpa software anti virus sekalipun.

Keberhasilan Mac ini terus ditingkatkan para IT sebagai strategy sempurna kemanan sistem operasi.

Gaya dan tampilan
Secara tampilan Mac terlihat lebih sederhana, kuat, dan elegan meski jaman telah berubah sepertinya model Mac seperti leluasa mengikuti jaman. Kesan mewahnya terlihat dari bahan-bahan pilihan sehingga dari bentuk gaya meski sederhana Mac tetap menang.

Model dan bentuk PC selalu mengikuti mode dan perkembangan zaman sehingga berubah-rubah sesuai trend terbaru. Jika Anda lebih menyukai tampilan-tampilan terbaru pilihan tepat memilih PC.

Kesimpulan

Jadi kesimpulannya mau pilih Mac atau PC? Jawabannya adalah kembali kepada diri Anda sendiri, saya hanya bisa memberikan saran-saran kelebihan dan kekurangan tiap-tiap vendor raksasa ini.

Sebagai tambahan terakhir diluar 5 hal poin di atas adalah tentukan pilihan Anda yang sesuai dan nyaman digunakan bukan karena berdasar ikut-ikutan dan ingin gaya saja sehingga komputer tidak digunakan sebab tidak sesuai dengan kebutuhan.  Semoga artikel ini bermanfaat bagi Anda.

Baca Juga  Cara Membeli Software Komputer yang Tepat sebelum Membeli

GRATIS UPDATE TERBARU ARTIKEL CARA/TIPS/HOW TO/DIY TERBARU, Masukkan email Anda:

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

*

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.