Cara Setting Email Client SMTP


Cara Baca e-Mail Hotmail, Yahoo! Mail, Gmail, AOL di Outlook Express atau Mozilla Thunderbird
Membaca surat elektronik/ e-mail saat online tentu bagi sebagian orang tidak enak, karena takut tagihan bengkak, buru-buru, tidak bisa baca sewaktu-waktu kapan kita mau. Apalagi yang bacanya di warnet pasti pengen cepet-cepet selesai biar bayarnya nggak mahal.

Sebenarnya ada cara yang mungkin sudah umum yang anda ketahui, tapi yang belum tahu bisa gunakan cara ini untuk membuka email kapan anda mau saat online atau offline dan kapan saja anda mau. Tapi HATI-HATI jangan sampai privacy anda bocor ke orang lain ya!.

Software yang di gunakan bisa dengan MOZILLA THUNDERBIRD, jika anda belum punya bisa anda download di situs resminya. Atau jika anda tidak mau repot gunakan saja fasilitas bawaan OS Windows anda yaitu OUTLOOK EXPRESS atau MICROSOFT OUTLOOK dan yang lainnya.


Baik, mail server apa saja yang bisa di baca di software tersebut? Antara lain Hotmail, Gmail, Yahoo!Mail, AOL, MSN, email ISP anda dan email provider yang lainnya.

MAIL SERVER SETTING
Hotmail
Hotmail Incoming mail server (POP3) : pop3.live.com (Secure Pass. Authentic (SPA), port 995)
Outgoing mail server (SMTP) :  smtp.live.com (SSL enabled, port 25)
Yahoo! Mail
Yahoo incoming mail server (POP3) : pop.mail.yahoo.com (port 110)
Outgoing mail server (SMTP) : smtp.mail.yahoo.com (port 25)
Google Gmail
Google Gmail incoming mail server (POP3) : pop.gmail.com (SSL enabled, port 995)
Outgoing mail server (SMTP) : smtp.gmail.com (SSL enabled, port 465)
MSN Mail
MSN Mail incoming mail server (POP3) : pop3.email.msn.com (port 110, SPA)
Outgoing mail server (SMTP) : smtp.email.msn.com ( pilih “My outgoing server requires authentication”)
Lycos mail
Lycos mail incoming mail server (POP3) : pop.mail.lycos.com (port 110)
Outgoing mail server (SMTP) : smtp.mail.lycos.com atau gunakan ISP mail anda.
ISP anda
Incoming ISP anda : mail.namadomainanda.com (port sesuai ISP)
Outgoing ISP anda : mail.namadomainanda.com (port sesuai ISP)

Cara Setting Email Client SMTP Cara Setting Email Client SMTP Reviewed by Ihsan on August 17, 2012 Rating: 5

No comments:

Silahkan komentar yang baik ya...!

Powered by Blogger.